EXPLORE SUBANG



*CURUG CIJALU*
curug cijalu memiliki ketinggian sekitar 70 meter dengan tumpahan airnya mengalir deras membelah bukit dipuncak gunung sunda.
ALAMAT : ds,cipancar, kecamatan sagalaherang, kabupaten subang, jawa barat




*CURUG CIBAREUBEUY*
curug cibareubeuy ini cocok untuk anda yang senang trekking karena untuk menuju air terjun ini anda harus berjalan kaki beberapa kilometer melewati areal persawahan / sungai.
ALAMAT : cibeusi, ciater, kabupaten subang , jawa barat




*CURUG AGUNG/BATU KAPUR*
ditempat ini terdapat pemandian air panas dan juga air terjun yang dinamakan curug agung .
ALAMAT : sagalaherang , kabupaten subang, jawa barat



*TANGKUBAN PERAHU*
objek wisata ini terletak di wilayah selatan Kabupaten Subang dan sebelah utara Kota Bandung.
jika dilihat dari kota bandung gunung ini memiliki bentuk yang unik menyerupai bentuk perahu terbalik . disini anda bisa menikmati pemandangan alam kawah dan juga hawa sejuk has pegunungan
ALAMAT : tangkuban perahu ,cikahuripan, lembang, kab bandung barat, jawa barat



*PEMANDIAN AIR PANAS CIATER*
disini anda dapat menikmati sumber air panas yang berasal dari kawah aktif  gunung tangkuban perahu yang berada tidak jauh dari pemandian sari ater ini.
ALAMAT : jl,raya ciater, ds,nagrak, kec,ciater, nagrak, ciater, kab subang, jawa barat




*CURUG CILEAT*
ketika anda sampai di curug tersebut maka rasa lelah yang anda rasakan seketika akan hilang seiring melihat indahnya panorama alam disekitar curug tersebut .
ALAMAT : desa cibogo,cisalak, gardusayang, cisalak, kabupaten subang ,jawa barat




*CAPOLAGA ADVENTURE CAMP*
capolaga adventure camp merupakan tempat yang dikhususkan untuk berkemah, disini anda dapat berkemah dengan rekan atau dengan keluarga anda. selain itu disini juga terdapat sebuah air terjun  yang dapat anda gunakan untuk mandi dan melakukan aktifitas lainnya.
  ALAMAT : kp,panaruban, cicadas, sagalaherang, kabupaten subang, jawa barat

No comments:

Post a Comment